Jangan Dibuang! Biji Jambu Biji Punya 5 Khasiat Sehat
Milla Kurniaputri – detikFood Rabu, 27 Mar :00 WIB Foto: iStock Jakarta – Teksturnya yang keras membuat banyak orang membuang bijinya saat konsumsi jambu biji. Padahal, bijinya memiliki manfaat yang baik untuk kesehatan. Jambu biji memang mudah didapat dan murah harganya. Meskipun sering dihindari karena bijinya, jambu yang memiliki rasa manis ini ternyata kaya manfaat. … Baca Selengkapnya